Bertempat Alberto Pocco Stadium terjadi bentrokan seru Spezia menhadapi Roma lanjutan Serie A giornata 27. Spezia yang masih berada peringkat 15 klasemen sedang mengalami kendala dalam berberapa laga terakhir nya. Roma yang juga tidak dalam kondisi bagus tetap menjadi unggulan pada duel ini karena nama besar dan materi pemain nya. Pada hari ini prediksiparlay.club telah menghadirkan Prediksi Bola Spezia Vs Roma 28 Februari 2022 bisa disimak dibawah ini.

Kondisi Skuad Kedua Tim
Sempat unggul cepat pada menit 11 Spezia justru harus mengakhiri laga dengan kekalahan atas tuan rumah Bologna. Dalam dua laga terakhir Spezia selalu menelan kekalahan dan ini jelas bukan kondisi bagus tim dalam menjamu Roma. Motta perlu berupaya mengangkat kembali perfoma tim sebelum turun ke atas lapangan meladeni permainan dari Roma. Memainkan formasi 4-2-3-1 komposisi pemain yang tampi tidak akan mengalami perubahan besar. Spezia memberi kepastian tim nya siap tampil ngotot agar mampu mendulang poin di depan pendukung nya sendiri. Misi yang membutuhkan kinerja terbaik dari para pemain kala turun di atas lapangan.
Roma terhindar dari kekalahan saat bertemu Verona pada laga kandang akhir pekan lalu setelah dua pemain mudah Volpato dan Bove mencetak gol. Pada laga tersebut pelatih Mourinho terkena kartu merah atas respon nya kepada keputusan wasit. Mourinho tidak bisa menemani tim nya saat bertandang ke markas Spezia akhir pekan ini. Roma dalam tiga laga terakhir hanya memperoleh hasil imbang tentu bukan hal bagus bagi posisi klub. Roma yang berada peringkat 8 klasemen sementara bertekad menjadikan laga tandang pekan ini sebagai momentun untuk kembali ke jalur kemenangan.
Prediksi Susunan Pemain Spezia
(4-2-3-1)
94 Provedel
13 Reca – 43 Nikolaou – 28 Erlic – 21 Ferrer
14 Kiwior – 7 Sala
11 Gyasi – 25 Maggiore – 10 Verde
9 Manaj
Prediksi Susunan Pemain Roma
(3-4-1-2)
1 Patricio
2 Karsdorp – 5 Smalling – 24 Kumbulla
15 Maitland Niles – 27 Oliveira – 4 Cristante – 5 Vina
7 Pellegrini
9 Abraham – 64 Gyan
Rekor Pertemuan Kedua Tim
13-12-2021 Roma 2 – 0 Spezia
23-05-2021 Spezia 2 – 2 Roma
23-01-2021 Roma 4 – 3 Spezia
19-01-2021 Roma 0 – 3 Spezia
16-12-2015 Roma 0 – 0 Spezia
Prediksi Ball Possession Spezia (45%) – Roma (55%)
Persentanse peluang menang Spezia (12%) Draw (22%) Roma (66%)
Prediksi Skor Akhir
( Spezia 1 – 2 Roma )